Minggu, 20 September 2015

Trik Mengatasi Error 500 pada e-PUPNS

Trik Mengatasi Error 500 pada e-PUPNS

Banyak kendala yang dihadapi PNS saat memulai pendaftaran PUPNS maupun saat pengisian PUPNS. Dari kesulitan akses PUPNS, hingga gagal mencetak formulir bukti pendaftaran PUPNS. Salah satu yang paling banyak dihadapi adalah muncul Error 500. Salah satu penyebab munculnya Error 500 ini adalah membanjirnya traffic server PUPNS serta kegagalan browser membuka halaman web.




Kamis, 10 September 2015

Trik Menghindari Overload Server ePUPNS 2015 BKN

Trik Menghindari Overload Server ePUPNS 2015 BKN

Pelaksanaan ePUPNS 2015 membuat sekitar 4,36 juta PNS di Indonesia beramai-ramai mengunjungi situs PUPNS 2015 BKN. Bisa dibayangkan, ketika sebuah pintu utama yang dimasuki orang banyak dan bersamaan, tentu saja akan terjadi penumpukan dan antrean. Demikian juga yang terjadi pada pelaksanaan PUPNS secara elektronik tahun ini. Beberapa kali server pusat BKN yang menampung sekian banyak data mengalami down dan susah loading.  Dengan kondisi lapangan yang demikian, membuat pelaksanaan PUPNS 2015 tidak semulus yang dibayangkan. Pelaksanaan e-PUPNS tidak bisa berjalan seperti yang diharapkan, tidak hanya permasalahn Overload Server ePUPNS 2015 BKN yang belum kelar, muncul juga masalah lain seperti kejadian munculnya error 500 pada menu dan registrasi yang sampai saat ini juga belum menemukan solusi.